Selasa, 22 Juni 2010

ASAL USUL MAWAR

Siapa sih yang gak tahu mawar? Semua orang pastimengenal bunga yang satu ini.
Pada 32 juta tahun yang lalu mawar sudah banyakdisukai, mungkin karena keindahan dankeharumannya. Sehingga dilambangkan sebagaibunga tanda kasih sayang.

Oregon, AS. relief Fosil bunga mawar ditemukan di Colorado danPada zaman dinasti Han dan masapemerintahan Kaisar Nero (Roma), bunga mawarsudah dibudidayakan sabagai bunga pengharumistana. Di taman gantung Babylonia pun berhiaskanbunga mawar pada dindingnya.

Venus yang Adonis, Mitos tentang mawar juga berkembang di Yunani. Konon, bunga mawar berasal dari tetesan darahkekasih dewigugur dalampertempuran. karena asal usulmawar yang heroik, tidak ada salahnya jika Dewi Aphrodite menjadikan mawar sebagai bunga perlambang cinta dankeindahan. Namun tak selamanya cinta berakhir indah. Cinta pun bisa membinasakan. Buktinya, Markus dimabuk cinta karena Ratu Cleopatra menjamunya dengan minum dari sari bunga mawar.

Dari beberapa catatan dan penemuan fosil, para ahli yakin mawar berasal dari belahan bumi utara. Mawar kuno dibagi atas 4 kelompok berdasarkan asalnya:
  • Eropa
  • Amerika
  • Timur Tengah
  • Asia Timur
Timur Dari ke-4 daerah itu kebanyakan berwarna pink. pada abad ke-18 ditemukan mawar kuning di Timur Tengah. Mawar liar dari Afganistan dan bagian Barat Daya Asia berwarna kuning pucat sampai kuning cerah. Mawar kuning itu dibawa ke Eropa, dan muai disilangkan.

Ada 3 spesies mawar kuning sebagai dasar penyilangan mawar modern, yaitu :
  • Rosa ecae
  • Rosa foetida
  • Rosa hemisphaerica
Rosa ecae diketahui berasal dari Afganistan, sedangkan Rosa hemisphaerica sulphur rose 1000 yang dikenal sabagai mawar dari Asia Tenggara. Di Belanda dan Perancis, penyilangan mawar marak dilakukan. Sebelum abad ke-18 sudah menghasilkan 24 spesies dan setelah abad ke-18 tercatat lebih dari spsies dan makin lama makin berkembang sampai sekarang.

KLASIFIKASI MAWAR
Kingdom : Plantae
Divisi : Spermatophyta
Sub-divisi : Angiospermae
Kelas : Dicotyledonae
Ordo : Rosanales
Famili : Rosaceae
Genus : Rosa
Spesies : Rosa sp.
Sumber : Tabloit Flona

Tidak ada komentar:

Review product KISS Skincare Whitening Collagen Cream Mask 2018

         Hello everyone! Guys,  ada yang pernah cobain pakai produk yang satu ini ngga? Aku excited banget waktu mencoba produk ini nih. ...